BPBD Kabupaten Purbalingga

Jl. Soekarno Hatta 20 Kalikabong - Purbalingga

Bulan: April 2023

BPBD Berpartisipasi Dalam Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Candi Tahun 2023

Senin, 17 April 2023 telah dilaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Candi Th. 2023 di Alun – alun Purbalingga dalam rangka pengecekan kesiapan mengamankan arus mudik dan arus balik Tahun 2023. Polres Purbalingga menyiapkan tujuh pos pengamanan, empat pos pelayanan dan dua pos terpadu. Pos pengamanan ada di Alun-alun Purbalingga dan enam objek wisata masing-masing. […]

Longsor Jalan Lingkungan Desa Karangbawang

Kamis, 13 April 2023 Tim BPBD Purbalingga melakkukan assesment kejadian tanah longsor yang berdampak pada jalan lingkungan wilayah Dusun Sapunagara, RT 02 / RW 04, Desa Karangbawang, Kecamatan Rembang Longsor terjadi pada hari Rabu, 12 April 2023, Pukul 20.30 WIB yang diperkirakan akibat dari hujan deras terus menerus. Longsor memutus akses jalan lingkungan dengan panjang […]

BPBD Kabupaten Purbalingga @ 2013 - 2017 Frontier Theme